IMG_20240126_065658

Sekdakab  Menyambut Baik Kegiatan LAPD Di Labuhanbatu

IMG_20200909_133938

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT yang diwakili oleh Sekdakab Muhammad Yusuf Siagian menghadiri acara pelantikan pengurus Lembaga Ahli Pengadaan Desa (LAPD) Labuhanbatu yang dilaksanakan di Rantauprapat Kabupaten Labuhanbatu Sumatera Utara, Selasa (8/9/2020).

Sekdakab Labuhanbatu Muhammad Yusuf Siagian pada sambutannya menyampaikan dengan dilaksanakannya pelantikan Pengurus LAPD Labuhanbatu kita berharap dapat meningkatkan sumber daya manusia di Kabupaten Labuhanbatu, dan juga dapat menjadi penggagas dalam melaksanakan pelatihan – pelatihan, jelas Sekdakab Labuhanbatu.

Muhammad Yusuf Siagian juga menyampaikan  apresiasi kepada organisasi LAPD  yang memiliki visi dan misi  untuk meningkatkan kesejahteraan para pekerja konstruksi, dan siap bekerja sama demi kemajuan pembangunan di Kabupaten Labuhanbatu, jelas Sekdakab.

Ketua Umum Lembaga Ahli Pengadaan Desa (LAPD) Dr. Ir. Hasudungan Sihombing, M.BA, melantik pengurus LAPD Labuhanbatu,   Periode September 2020 – September 2023.
Ketua  Salmia Herawati Siregar, Sekretaris Andy Baskoro Yudho, Bendahara Daniel RM Siregar, Ketua Kordinator Kecamatan Asrul Aziz, Sekretaris Kordinator Kecamatan Muhammad Kohar Ritonga, ST Dan Bendahara Koordinator Kecamatan Usup Pane.

Pada sambutannya  Hasudungan Sihombing menyebutkan bahwa LAPD merupakan lembaga ahli-ahli profesi yang bertujuan meningkatkan sumber daya manusia di bidang pengadaan barang dan jasa. Salah satu langkahnya, tambah dia, adalah pembekalan dan uji sertifikasi kepada para pekerja konstruksi.

“Kedepannya dengan adanya pelatihan dan sertifikasi kepada para pekerja konstruksi ini, maka untuk pengadaan barang dan jasa yang bernilai kecil atau 200 juta kebawah  dapat dikerjakan langsung oleh para pekerja konstruksi yang telah bersertifikat tersebut. Intinya LAPD akan menaikkan level para pekerja konstruksi, bukan hanya sekedar menjadi tukang saja,” jelas Ketua umum LAPD.

Selain itu, Hasudungan juga menjelaskan bahwa LAPD merupakan lembaga non LSM yang telah mempunyai kepengurusan se-Indonesia.

“Lembaga ini telah berdiri diseluruh Provinsi dan kabupaten bahkan telah merambah desa-desa di seluruh pelosok negeri,” jelasnya.

LAPD Labuhanbatu membuka juga membuka  pendaftaran untuk uji kelayakan dan sertifikasi tenaga kerja konstruksi (Tukang Desa )terbuka untuk masyarakat luas Labuhanbatu, dengan klasifikasi tukang besi, tukang kayu, tukang batu, tukang listrik, tukang las, tukang keramik, tukang plafon, tukang sumur bor, operator mesin dll secara gratis.

“Syarat pendaftaran Pas fhoto 3x 4 , foto copy KTP, foto copy ijazah, masing masing 4 lembar,dan bisa hubungi di nomor kontak Rika Sagala 085330335010.
Pendaftaran dibuka sejak tanggal 08-09-2020 s/d 10-09-2020,” jelasnya.(At/Red)

pt sep gambar

Wagubsu Yang Juga Ketua IPHI Melantik H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT Menjadi Ketua IPHI Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Wakil Gubernur Sumatera Utara (Wagubsu) Drs.H.Musa Rajekshah, M.Hum yang juga sebagai Ketua pengurus wilayah Ikatan Persaudaraan…

Read More...

Kabaharkam Polri Hadiri Pengukuhan Tim Koordinasi Interpol Indonesia yang Dipimpin Kapolri

Sepindonesia.com | JAKARTA – Kepalan Badan Pemelihara Keamanan (Kabaharkam) Polri, Komjen Pol Agus Andrianto, selaku Kaopspus Aman Nusa II Penanganan…

Read More...

Kepala Desa Perbaungan: Masalah Sampah Di Dekat Pasar Aek Nabara Desa Perbaungan Bukan Urusan Kami

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kepala Desa Perbaungan Rully Alfan Hasibuan menyampaikan kepada wartawan kalau masalah sampah yang berserak di dekat…

Read More...

Eko Pranata, SH.MKn Alumni USU, Bangga Atas Terpilihnya Muryanto Amin Menjadi Rektor USU

Sepindonesia.com | MEDAN – Muryanto Amin terpilih menjadi Rektor Universitas Sumatera Utara  (USU) menggantikan Prof.Runtung Sitepu. Muryanto Amin terpilih menjadi…

Read More...

Jalan Medan – Berastagi Terputus Karena Tanah Longsor Di Sembahe

Sepindionesia.com | MEDAN – Musim hujan yang berkepanjangan yang mengakibatkan jalan Medan – Berastagi terputus tepatnya diantara Simpang Sayung dengan…

Read More...

5 Truck Sampah Di Turunkan Ke Pasar Aek Nabara, Pemerintahan Desa Dan Kecamatan Cuek

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Labuhanbatu menurunkan 5 Truck sampah ke Pasar Aek Nabara Kecamatan Bilah…

Read More...

Jalan Lintas Sumatera Km 300 S/D Km 308 Baru Di Aspal Sudah Rusak

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pengaspalan jalan Lintas Sumatera Km 300 sampai Km 308 mulai dari Dusun Bulu Cina Kelurahan Sidorejo…

Read More...

Kapolsek Kualuh Hulu Menjadi Narasumber Penyuluhan Perlindungan Anak Di Desa Tanjung Pasir

Sepindonesia.com | LABURA – Kapolsek Kualauh Hulu AKP Sahrial Sirait, SH.MH sebagai narasumber pada  penyuluhan Perlindungan Anak Tahun 2020 yang…

Read More...

Masyarakat Dusun 1 Desa Sidorukun Salut Dengan Sikap H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT

Sepindonesia.com | LABUHANBATU –  Masyarakat Dusun 1, Desa Sidorukun Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhanbatu Sumatera Utara sangat senang dan salut dengan…

Read More...