IMG_20240126_065658

H.Andi Suhaimi,ST.MT Kembali Pimpin PP Kabupaten Labuhanbatu Periode 2023 – 2027

IMG_20230514_145957

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Musyawarah Cabang (Muscab) Pemuda Pancasila ( PP)  Ke-XIII Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2023 dilaksanakan di Hotel Permata Land Jalan Sisingamangaraja Rantauprapat Kabupaten Labuhanbatu Sumatera pada Minggu (14/5/2023) dimulai pukul 10.00 WIB.

Muscab PP ke XII Kabupaten Labuhanbatu tahun 2023 ini dengan tema ” Membentuk Kader Pemuda Pancasila yang loyal terhadap Organisasi”.

Pada Muscab PP Ke XIII Kabupaten Labuhanbatu H.Andi Suhaimi,ST.MT kembali terpilih menjadi Ketua Majelis Pimpinan Cabang (MPC) periode 2023 – 2027 dengan Aklamasi.

Ketua MPC Kabupaten  Labuhanbatu terpilih H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT menyampaikan terimakasih kepada kepada Pimpinan anak cabang dan pimpinan anak ranting yang masih mempercayakan saya untuk memimpin kembali pemuda Pancasila Kabupaten Labuhanbatu periode 2023 – 2027.

Baca Juga :

Hati – Hati Melintas Di Jalan Aek Nabara – Ajamu

Diduga Perkebunan PT. MAS Tidak Ada Izin Dari Pemkab Labusel

H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT juga menambahkan bahwa dirinya merupakan ke empat kali menjadi Ketua MPC Kabupaten Labuhanbatu dan akan berjanji mengembangkan Pemuda Pancasila di Kabupaten Labuhanbatu sampai ke tingkat basis.

Ketua MPC Kabupaten Labuhanbatu terpilih juga berharap agar seluruh kader Pemuda Pancasila Kabupaten Labuhanbatu tetap menjaga kekompakan dan jangan ada saling menyalahkan tetapi kita harus bersatu demi kemajuan organisasi Pemuda Pancasila.

Kader – kader Pemuda Pancasila harus kita majukan dan tahun ini ada 15 kader Pemuda Pancasila yang akan mencalonkan diri menjadi Anggota DPRD Kabupaten Labuhanbatu, mari kita dukung mereka, tegas H.Andi Suhaimi Dalimunthe.

Musyawarah Cabang Pemuda Pancasila Ke- XIII Kabupaten Labuhanbatu tahun 2023 dipimpin oleh  Ketua Ambri Ari, Sekretari Yarham Dalimunthe, anggota terdiri dari Sopian Ritonga,Herman Siregar dan Torang PL Tobing.

Acara dihadiri oleh perwakilan Majelis Pimpinan Wilayah diwakili oleh Sekretaris MPW DR Iqbal Hanafi Hasibuan,SH , Ketua Koti Sumut Irwan Gamal, Ketua P2C Edi Sinaga,  Ketua MPO Hendra Sitepu, Pengurus MPC PP Kabupaten Labuhanbatu, para Ketua PAC PP Kabupaten Labuhanbatu beserta pengurus, Ketua – Ketua Ranting beserta pengurus dan seluruh kader Pemuda Pancasila.(Red)

pt sep gambar

Kunker Kapolda Sumut Dorong Kinerja Polres Labuhanbatu.Semakin Baik

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kapolda Sumatera Utara, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, S.H., S.I.K., M,Si., bersama sejumlah pejabat utama…

Read More...

Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa-Siswi Sekolah Dasar

Sepindonesia.com | PEKANBARU – Dalam rangka memperingati Hut Ke-65 Korem 031/WB yang jatuh pada tanggal 17 April 2024, berkenaan dengan…

Read More...

Sat Brimob Poldasu Melaksanakan Latihan Menembak

Sepindonesia.com | MEDAN – Sat Brimob Polda Sumut melaksanakan latihan menembak sebagai bagian dari upaya meningkatkan keterampilan dan kesiapan operasional…

Read More...

Intel Kodam I/BB Gerebek Pabrik Miras Ilegal Di Medan Helvetia

Sepindonesia.com | MEDAN –  ntel Kodam I/Bukit Barisan dari Kodim 0201/Medan berhasil menggerebek pabrik miras ilegal di sebuah ruko lantai…

Read More...

Optimalisasi Program Hanpangan, PPAD Sumut Bidangi Pembentukan Poktan

Sepindonesia.com | BATU BARA – Persatuan Purnawirawan TNI Angkatan Darat (PPAD) Sumut terus berinovasi dalam mengoptimalkan program Ketahanan Pangan (Hanpangan)…

Read More...

Polsek Tuminting Menggelar Kegiatan Inovatif “Ba Ron-Ron Kampung”

Sepindonesia.com | MANADO – Polsek Tuminting mengambil inisiatif untuk merangkul masyarakat dengan menggelar kegiatan inovatif yang diberi nama ‘Ba Ron-Ron…

Read More...

Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan

Sepindonesia.com | DENPASAR – Komandan Satuan (Dansat) sebagai seorang pemimpin, jangan hanya melakukan hal yang menjadi kebiasaan, yang pada akhirnya…

Read More...

Kapolda Sumut Melakukan Kunjungan Kerja Ke Polres Asahan

Sepindonesia.com | ASAHAN – Kapolres Asahan Akbp Afdhal Junaidi SIK.MM.MH dan seluruh personil menyambut Kunjungan Kerja (Kunker) Kapoldasu, Irjen Pol…

Read More...

Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVIII Bolmut

  Sepindonesia.com | BOLMUT  –  Sekretaris Daerah Kabupaten Bolaang Mongondow Utara Jusnan C. Mokoginta, MARS., Bertindak Selaku Inspektur Upacara (IRUP)…

Read More...