Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Kodam I/BB Siapkan 10.000 Personil Untuk PAM Pilkada Serentak 2024

Oplus_131072

Sepindonesia.com MEDAN – Kodam I/Bukit Barisan menyiapkan 10.000 personil untuk diperbantukan dalam operasi pengamanan pilkada serentak tahun 2024.

Sebanyak 6.000 personil ditempatkan di wilayah provinsi Sumatera Utara, 2.000 untuk provinsi Riau, dan masing-masing 1.000 untuk wilayah provinsi Sumatera Barat dan kepulauan Riau.

Hal ini disampaikan Pangdam I/BB, Mayjen TNI Mochammad Hasan melalui Kasdam I/BB, Brigjen TNI Refrizal saat memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Keamanan Pilkada Serentak Kodam I/BB Tahun 2024 di Lapangan Hijau Makodam I/Bukit Barisan, Jalan Gatot Subroto Km 7,5 Medan, Sumatera Utara. Jumat (16/08/2024) pagi.

Apel gelar kali ini merupakan tindak lanjut dari perintah operasi yang telah diberikan untuk menjamin kesiapan operasional seluruh personel maupun alat peralatan serta alutsista yang akan digunakan pada pengamanan pilkada serentak tahun 2024, pungkas Brigjen Refrizal membacakan amanat Pangdam.

Tugas pengamanan ini merupakan kehormatan sekaligus kepercayaan yang diberikan oleh rakyat kepada TNI AD, sehingga harus dilaksanakan secara profesional dan penuh rasa tanggung jawab.

Prajurit juga diingatkan untuk memegang teguh prinsip netralitas dan mengutamakan tindakan persuasif saat di lapangan, serta harus memahami tugas dan tanggung jawab, sehingga terhindar kesalahan prosedur.

Laksanakan koordinasi melekat dengan instansi terkait, serta pedomani rule of engagement (ROE) atau aturan pelibatan yang telah ditetapkan komando atas dalam menyelesaikan persoalan dan dinamika di lapangan, sehingga pelaksanaan tugas dapat berjalan dengan tertib, aman dan lancar, terang Brigjen Refrizal.

Kegiatan apel gelar pasukan ini turut dihadiri Waka Poldasu, Brigjen Pol Rony Samtana Tarigan, Kabinda Sumut, perwakilan dari Pj Gubsu, Lantamal I Belawan, Kosek I Medan, Lanud Soewondo, para PJU Kodam I/BB, serta KPU dan Bawaslu Sumut dan lainnya.

(Jhonranes Tarigan)

pt sep gambar

Satlantas Polres Batu Bara Gelar Sosialisasi dan Himbauan Tertib Berlalulintas 

Foto : Personil Satlantas Polres Batu Bara melaksanakan sosialisasi dan himbauan tertib berlalulintas  Sepindonesia.com | BATU BARA –Satuan Lalu Lintas…

Read More...

Ratusan Desa Di Kabupaten Langkat Belum Cairkan DD, Diduga Karena Tidak Bayar Fee

Foto : Kantor Dinas PMD Kabupaten Langkat Di Jalan KH. Wahid Hasyim Stabat Langkat. Sepindonesia.com | LANGKAT – Ratusan Desa…

Read More...

Pangdam I/BB Apresiasi Prestasi Prajurit Yonif 123/RW

Foto : Panglima Kodam I/Bukit Barisan, Mayjen TNI Rio Firdianto, melakukan kunjungan kerja ke Markas Yonif 123/Rajawali di Padangsidimpuan Sepindonesia.com…

Read More...

Polisi Temukan Sabu dan Alat Hisap Saat Penggerebekan Rumah di Aek Kuo

Foto : Tersangka penyalahgunaan narkotika jenis sabu AA alias Ayub (47). Sepindonesia.com | LABURA – Unit Opsnal Polsek Aek Natas,…

Read More...

Polsek Kualuh Hilir Amankan  Sabu 12,08 Gr dari Tangan Jefri

Foto : tersangka penyalah gunaan Narkotika jenis sabu  Sepindonesia.com | LABURA – Satuan Reskrim Polsek Kualuh Hilir, Polres Labuhanbatu berhasil…

Read More...

Kodam I/BB Berikan Bantuan Tongkat Jalan Kepada Ibu Sinta

Foto : Kodam I/Bukit Barisan memberikan bantuan tongkat jalan kepada ibu penyandang disabilitas, Nur Sinta Boru Simamora (29), warga Tanjung…

Read More...

Pangdam I/BB Kunjungan Kerja ke Korem 022/Kawal Samudra

Foto : Pangdam I/Bukit Barisan, Mayjen TNI Rio Firdianto, bersama ketua Persit KCK Daerah I/BB, Ny. Galuh Rio Firdianto, melakukan…

Read More...

Bayar Retribusi Pakai QRIS BRI, Wali Kota Tebing Tinggi Dorong Digitalisasi Transaksi Daerah

Foto : Pincab BRI Tebing Tinggi, Charisma Bayu Aji bersama Karyawan dan Staf Kantor Wali Kota Tebing Tingg. Sepindonesia.com |…

Read More...

Pateh Diciduk Polisi di Rumah Kosong

Foto : Tersangka penyalah gunaan Narkotika jenis sabu – sabu M. Azmi alias Pateh (31). Sepindonesia.com| LABUHANBATU –  Satuan Reserse…

Read More...