IMG_20240126_065658

Kapolda Sumut Dan PJU Tanam  Pohon Di Halaman Polres Labuhanbatu

IMG_20240427_122214

Sepindonesia.com | LABUHANBATU –
Kapolda Sumatera Utara, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, S.H., S.I.K., M,Si., didampingi sejumlah pejabat utama Polda Sumut, mengadakan kunjungan kerja ke Polres Labuhanbatu.
Jumat, 26/04/2024.

Dalam kunjungan yang dihadiri oleh Ketua Bhayangkari Daerah Sumut Ny. Ernie Agung Setya dan beberapa Pejabat Utama Polda Sumut, termasuk Plt. Irwasda Kombes Pol Wahyu Kuncoro, S.I.K., MH., dan Karo SDM Kombes Pol Bony Johannes Sanganadi Sirait, S.I.K., M.H.

Kapolres Labuhanbatu, AKBP Dr. BERNHARD L. MALAU, S.I.K., M.H., dengan penuh antusias menyambut kedatangan Kapolda Sumut dan rombongan. Dalam sambutannya, beliau menekankan pentingnya kunjungan tersebut sebagai bentuk dukungan dan arahan langsung dalam menjalankan tugas-tugas Kepolisian, terutama dalam memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat.

Tidak hanya fokus pada peningkatan pelayanan, kunjungan ini juga memberikan kontribusi nyata bagi lingkungan dengan kegiatan penanaman 04 pohon jenis pulai ( Latin Alstonia Scholaris ) di halaman depan Mapolres Labuhanbatu oleh Kapolda Sumut beserta Ibu Ketua Bhayangkari Daerah Sumut Ny. Ernie Agung Setya, Wakil Ketua Bhayangkari Sumatera Utara Ny. Martina Rony Samtana, dan Karo SDM Kombes Pol Bony Johannes Sanganadi Sirait, S.I.K., M.H., turut serta dalam kegiatan menjaga penghijauan di lingkungan yang teduh dan sejuk.

Penanaman pohon jenis Pulai/ Alstonia Scholaris dipilih karena manfaatnya yang besar bagi lingkungan penyaringan polusi udara.
Dengan semangat dan kerja sama yang kuat antara jajaran kepolisian dan masyarakat, kunjungan ini tidak hanya meningkatkan kualitas pelayanan publik, tetapi juga meninggalkan jejak positif dalam upaya menjaga pelestarian lingkungan hidup yang lebih baik untuk generasi mendatang.(Red)

pt sep gambar

Tekab Resum Polres Labuhanbatu Dipukul Pakai Batu Oleh Pelaku Curat 

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Tim Khusus Anti Bandit  (Tekab) tim 3 Unit Resum yang dipimpin oleh Kanit 1 Resum IPTU…

Read More...

Lagi Asik Menghisap Sabu Di Sawitan, Fauzi Diringkus Polisi

Sepindonesia.com | LABUSEL – Personel Unit Reskrim Polsek Kampung Rakyat yang dipimpin Kanit Reskrim Ipda R.Manik, berhasil mengamankan seorang laki…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Salurkan Zakat Dan Infak BAZNAS Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu Bapak H. Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT menyerahkan Zakat dan Infak dari Badan Amil Zakat…

Read More...

Bupati Labuhanbatu: Petugas Kesehatan Adalah Garda Terdepan Penanganan Covid -19

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT memberikan kata penyemangat kepada tenaga medis perawat yang bertugas di…

Read More...

Bupati Labuhanbatu: Pertumbuhan UMKM Akan Mengurangi Tingkat Pengangguran

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT hadiri Workshop Kewirausahaan dan Peningkatan Usaha Mikro, Kecil dan…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Apresiasi Pergelaran Wayang Kulit Di Desa Sei Jawi – Jawi

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT menghadiri acara bersih desa bersama masyarakat Desa Sei Jawi…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Membuka Tournament Gasing Cimar Di Desa Cinta Makmur

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT menyaksikan tournament gasing cimar berseri di Desa Cinta Makmur Kecamatan…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Berharap Agar DMI Dapat Melakukan Inovasi Untuk Kemakmuran Masjid

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST,MT menghadiri pembinaan management dan sosialisasi tanah wakaf mesjid yang di…

Read More...

Kadis Lingkungan Hidup Kabupaten Labuhanbatu Terkonfirmasi Positif Covid-19

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – positif Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Labuhanbatu, Nasrullah Terkonfirmasi Covid-19 dan saat ini melakukan isolasi di…

Read More...