IMG_20240126_065658

Danrem 022/PT Resmi Tutup TMMD Ke-119 Kodim 0208/Asahan

IMG_20240321_074936

Sepindonesia.com | BATU BARA – Komandan Korem (Danrem) 022/Pantai Timur, Kolonel Inf Agustatius Sitepu, S. Sos, M.Si. M.Han., tutup secara resmi TMMD ke-119 Kodim 0208/Asahan, dengan mengangkat thema Dharma Bhakti TMMD Mewujudkan Percepatan Pembangunan Di Wilayah, acara kegiatan dilaksanakan di lapangan Desa Simpang Gambus, Kecamatan Lima Puluh, Kabupaten Batubara, Sumatera Utara. Rabu (20/03/2024).

Dalam amanat, Pangdam I/Bukit Barisan, Mayjen TNI Mochammad Hasan yang dibacakan oleh Danrem 022/PT mengatakan, TNI Manunggal Membangun Desa merupakan bagian dari operasi bhakti TNI, yang diwujudkan dengan cara membantu pemerintah daerah dalam menyiapkan dan memperbaiki Infrastruktur serta mengakselerasi program pemerintah daerah, yang sangat dibutuhkan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

TNI Manunggal Membangun Desa ini juga bukan domain dari TNI semata, melainkan program bersama pemerintah daerah dan kota yaitu bersatu padunya semua komponen bangsa yang terkoordinasi dan terkoordinir, yang dilaksanakan secara bahu-membahu dan gotong-royong, ini merupakan upaya kita bersama dalam melestarikan warisan budaya para pendahulu kita.

Mayjen TNI Mochammad Hasan sebagai pengendali kegiatan operasional TMMD, mengucapkan terimakasih yang sebesarbesarnya kepada Bupati Batubara, Bupati Pasaman, Bupati Karo, Bupati Sijunjung, Bupati Bintan dan Bupati Siak, serta semua pihak yang telah membantu terselenggaranya kegiatan TMMD ke-119 ini dengan aman, lancar sesuai dengan yang direncanakan.

Adapun sasaran TMMD ke-119 yang sudah kita selesaikan, sasaran fisik berupa pembangunan infrastruktur, hasil yang telah dibangun agar senantiasa dijaga dan dipelihara agar usia pakai dan manfaatnya dapat dinikmati oleh warga masyarakat dalam kurun waktu yang cukup lama, disamping itu juga telah menyelesaikan sasaran kegiatan non fisik berupa penyuluhan dan bimbingan, tentunya sangat berdampak positif bagi masyarakat dan generasi muda agar mampu membangun karakter bangsa yang akan mendorong masyarakat untuk kompetitif demi terciptanya kemandirian bangsa.

Oleh karena itu senantiasa pelihara semangat kebersamaan, persatuan, toleransi atas perbedaan dan budaya gotong-royong serta kepercayaan diri dalam kehidupan agar kemanunggalan TNI – Rakyat selalu terjaga dan terbina.

Tampak hadir dalam kegiatan, Kolonel Inf Agustatius Sitepu, Pj. Bupati Batubara, Nizhamul SE MM, Dandim 0208/As, Letkol Inf M. Bassarewan, Kapolres Batubara, Akbp Taufiq Hidayat Thayeb SIK MH, Dandim 0203/Lkt, Letkol Inf Muhamad Eko Prasetyo S.E, Dandim 0204/DS, Letkol Inf Alex Sandri, Danyonif 126/KC, Letkol Inf Fernando Batubara, Kapolres Tanjungbalai, Akbp Yon Edi Winara SIK MH, Kasiter Korem 022/PT Mayor Inf Fahroel Muhadi, Forkopimda Kabupaten Batubara, pembuka agama, tokoh masyarakat dan adat dan lainnya.

(Jhonranes Tarigan)

pt sep gambar

Sepuluh Ribu Masyarakat Kecamatan Blanakan Subang Menerima BST Tahap 8

Sepindonesia.com | SUBANG – Sebanyak sepuluh ribu masyarakat Blanakan Kabupaten Subang yang terdampak covid-19 menerima Bantuan Sosial Tunai ( BST…

Read More...

ULB Gelar Podcast Debat Juru Bicara Paslon Bupati Labuhanbatu 2020

Sepindinesia.com | LABUHANBATU – Universitas Labuhanbatu (ULB) akan menggelar debat juru Bicara Paslon Bupati Labuhanbatu secara Online via Podcast Universitas…

Read More...

Anggota DPRD Provinsi Jabar Dari Fraksi Nasdem Reses Di Kecamatan Banyusari Karawang

Sepindonesia.com | KARAWANG – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat Sabil Akbar, S.IP dari Fraksi Nasdem melaksanakan…

Read More...

Polres Labuhanbatu Dibanjiri Papan Bunga Dari Masyarakat, Atas Pengungkapan Kasus Narkoba

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Paska tertangkapnya dua pelaku tidak pidana Narkotika dengan barang bukti 15 Kg sabu – sabu Polres…

Read More...

Warga Desa Sei Sentosa Kecewa Dengan Ketidakpedulian Pemerintahan Desa

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Seringnya terjadi banjir di Desa Sei Sentosa yang menggenangi halaman rumah warga dan bahkan sampai ke…

Read More...

Rektor ULB Apresiasi Team KKN Desa Panigoran Sebagai Program KKN Terbaik

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Setelah selesai menjalankan Program KKN seluruh Team KKN mengikuti Acara Penutupan KKN Tematik yang di adakan…

Read More...

Waode Vivere Pericoloso SH,MKn: Kebebasan Memilih Adalah Hak Setiap Orang

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pimpinan Umum Media Online Sepindonesia.com yang juga berprofesi sebagai Notaris menyampaikan bahwa setiap orang memiliki hak…

Read More...

Personil Polsek Kampung Rakyat Melakukan Pengamanan Pembagian BST 

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Untuk dapat memberikan rasa keamanan dan kenyamanan Masyarakat, Polsek Kampung Rakyat yang dipimpin oleh AKP Eri…

Read More...

Ketua Umum LSM PEKA Menghadiri Turnamen Sepak Bola Antar Kecamatan

Sepindonesia.com | SUBANG – Ketua Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Peduli Keadialan (PEKA) H.Arief Soewandi SH, yang di dampingi Ketua Harian…

Read More...