IMG_20240126_065658

Keberhasilan Sat Reskrim Polres Indramayu Berantas mafia Kasus Curanmor

IMG_20231201_100533

Sepindonesia.com | INDRAMAYU – Polres Indramayu Polda Jabar berhasil mengungkap sejumlah kasus tindak pidana pencurian dengan kekerasan (Curanmor) dan pencurian dengan pemberatan. Pengungkapan ini dilaksanakan di Mako Polres Indramayu, Kamis (30/11/2023)

Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar, menyampaikan bahwa kasus Curanmor yang diungkap melibatkan beberapa Tempat Kejadian Perkara (TKP) yang berhasil diungkap oleh Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim) dan Unit Reserse Kriminal dari jajaran Polsek di wilayah Polres Indramayu.

Dalam rentang waktu Oktober 2023 hingga November 2023, Polres Indramayu berhasil mengungkap sebanyak 10 TKP yang terkait dengan kasus Curanmor.

Dari pengungkapan tersebut, sebanyak 9 sepeda motor berhasil diamankan, dan 9 orang pelaku Curanmor berhasil ditangkap.

Kapolres menjelaskan bahwa dari hasil interogasi terhadap para pelaku, diketahui bahwa aksi mereka telah dilakukan sejak bulan Maret hingga November 2023.

Modus operandi yang sering digunakan adalah dengan melakukan penjagaan (hunting) terhadap target, mengamati situasi, dan melancarkan aksi kejahatan di halaman rumah atau kos-kosan.

“Ini berdasarkan keterangan dari para pelaku,” terang Kapolres

Para pelaku Curanmor akan dijerat dengan pasal 363 KUHP tentang pencurian dengan ancaman hukuman penjara selama 7 tahun.

Kapolres juga mengapresiasi kerja keras anggota kepolisian yang terlibat dalam pengungkapan kasus ini dan menegaskan komitmen Polres Indramayu untuk memberantas kejahatan dan menciptakan situasi keamanan yang kondusif di wilayah hukumnya.dan untuk masyarakat diluar sana lebih untuk berhati hati dan waspada Ujar AKBP M. Fahri Siregar.

( Yaya)

pt sep gambar

Sat Brimob Poldasu Bergerak Cepat Membantu Masyarakat Yang Terkena Dampak Banjir Bandang Dan Longsor

Sepindonesia.com | TAPSEL – Personil Batalyon C Pelopor Sat Brimob Polda Sumut yang dipimpin oleh Danton III Kompi 2/C, Ipda…

Read More...

Pangdam I/BB Meninjau Sejumlah Lokasi Bencana Dan Serahkan Bantuan 

Sepindonesia.com | PADANG –Pangdam I/BB, Mayjen TNI Mochammad Hasan didampingi Asops Kasdam I/BB, Kolonel Inf Jansen P Nainggolan, meninjau sejumlah…

Read More...

Polres Sergai Lakukan pengamanan Unjuk Rasa di Kantor DPRD Sergai dan Pengadilan Negeri Sei Rampah

Sepindonesia.com | SERGAI – Polres Serdang Bedagai (Sergai) melakukan pengamanan aksi unjuk rasa (unras) Forum Perjuangan Tanah Kota Galuh Kec….

Read More...

Warga Keluhkan Tumpukan Sampah Di  Perumahan Risky Baru

Sepindonesia.com | BITUNG  – Warga perumahan risky baru Kelurahan Danowudu Kecamatan Ranowulu Kota Bitung keluhkan kondisi sampah yang diduga sudah…

Read More...

Kapolda Sumut Kunjungan kerja Ke Markas Baru Polres Tapsel

Sepindonesia.com | TAPSEL – Kapoldasu, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, mengunjungi Mapolres Tapanuli Selatan dalam rangka kunjungan kerjanya (kunker)…

Read More...

Pj Bupati Empat Lawang Tinjau Lokasi Banjir 

Sepindonesia.com | EMPAT LAWANG – PJ Bupati Empat Lawang Fauzan Khoiri Denin AP.MM tinjau beberapa titik lokasi kerusakan akibat banjir…

Read More...

Kapolresta Deli Serdang Pimpin Pengecekan Senjata Api Anggota

Sepindonesia.com| DELI SERDANG – Kapolresta Deli Serdang, Kombes Pol Raphael Sandhy Cahya Priambodo memimpin kegiatan pengecekan senjata api anggota personil…

Read More...

Personil Detasemen 45 Anti Anarkis Laksanakan Patroli Kamtibmas

Sepindonesia.com| MEDAN – Personil Detasemen 45 Anti Anarkis Power On Hand (POH) Kapolda Sumut laksanakan patroli kamtibmas di sejumlah Polsek…

Read More...

Batalyon B Satbrimobda Riau Bersama Koramil 0321 Laksanakan Bakti Sosial

Sepindonesia.com | PEKANBARU – Personel Batalyon B Pelopor Satuan Brimob Polda Riau dan Koramil 0321 Tanah Putih menggelar bakti sosial…

Read More...