Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Asops Panglima TNI Pastikan Satgas Yonkav 6/NK Siap Emban Tugas Operasi Pamtas RI-RDTL

IMG_20230913_154751

Sepindonesia.com| SUNGGAL – Asisten Operasi (Asops) Panglima TNI Mayjen TNI Muhammad Nur Rahmad, SIP, didampingi Kasdam I/BB Brigjen TNI Refrizal melakukan Pemeriksaan Kesiapan Operasi (Riksiapops) Satgas Yonkav 6/NK yang akan mengemban tugas operasi pengamanan perbatasan (Pamtas) RI-RDTL, Selasa (12/9/2023).

Pemeriksaan dilakukan langsung Asops Panglima TNI di Markas Yonkav 6/NK, Jln Bunga Raya, Kelurahan Asam Kumbang, Kecamatan Medan Selayang, Kota Medan. Sumatera Utara.

Baca Juga :

Asops Panglima TNI Pastikan Satgas Yonkav 6/NK Siap Emban Tugas Operasi Pamtas RI-RDTL

Tim Patroli Yonif 123/RW Amankan 28 Pemuda Pesta Narkoba

Kegiatan diawali dengan penyambutan Asops Panglima TNI di gerbang utama Markas Yonkav 6/NK, pemakaian ulos dan paparan kesiapan operasi oleh Danyonkav, Mayor Kav Ronald Tampubolon, SH.

Setelah itu, Asops Panglima TNI memberikan pengarahan kepada seluruh personel Satgas Yonkav 6/NK.

Pemeriksaan ini bertujuan untuk memastikan Satgas Yonkav 6/NK benar-benar siap dan mampu mengemban tugas Operasi Pamtas RI-RDTL sebagaimana yang telah ditetapkan dan sesuai prosedur yang berlaku, pungkas Mayjen TNI Muhammad Nur Rahmad.

Di samping itu, dalam pemeriksaan ini, Asops Panglima TNI juga memberikan penilaian terhadap kesiapan personel, kesiapan peralatan dan perlengkapan, kesiapan materiil, serta kesiapan dalam melaksanakan tugas pokok penjaga perbatasan.

Hal-hal lain yang tak luput diperiksa antara lain, berupa kesiapan logistik dan sarana pendukung yang diperlukan dalam menjalankan tugas di daerah perbatasan.

Bahkan selama proses Riksiapops berlangsung, Mayjen TNI Muhammad Nur Rahmad juga melakukan evaluasi terhadap kemampuan dan pengetahuan personel dalam melaksanakan tugas pemeliharaan keamanan dan ketertiban di perbatasan, termasuk dalam bidang penegakan hukum, pengamanan wilayah perbatasan, dan penanganan bencana.

Semua hasil Riksiapops ini akan menjadi acuan untuk perbaikan dan peningkatan kesiapan operasional Yonkav 6/NK dalam melaksanakan tugasnya sebagai bagian dari Satgas Pamtas RI-RDTL, terangnya.

Kegiatan berlangsung aman dan lancar dengan dihadiri sejumlah Asisten Kasdam I/BB serta Perwira Staf Yonkav 6/NK dan lainnya.

(Jhonranes Tarigan)

pt sep gambar

Kasdam I/BB Hadir Secara Virtual Halal Bihalal Presiden RI Bersama Purnawirawan TNI-Polri

Foto : Kasdam I/Bukit Barisan, Brigjen TNI Arif Hartoto, SE, MSc bersama organisasi purnawirawan TNI-Polri di Sumatera Utara, seperti PPAD,…

Read More...

Kadis Kesehatan Langkat Diperiksa Kejatisu Terkait Pengadaan Obat dan BMPH 2023

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Langkat (Dok. sepindonesia.com/SR) Sepindonesia.com  | LANGKAT – Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejatisu) dikabarkan tengah mendalami laporan…

Read More...

Kasus Rudapaksa di Batu Bara,  Polres Terapkan Hukum yang Berlaku

Foto : Kasi Humas Polres Batu Bara, IPTU Ahmad Fahmi, SH Sepindonesia.com | BATU BARA – Kasus rudapaksa yang dilakukan…

Read More...

Mafia BBM Subsidi Diduga Ancam Oknum Wartawan 

Foto : Sejumlah wartawan yang ikut keberatan atas dugaan pengancaman yang dilakukan mafia BBM Bersubsidi. Sepindonesia.com | LUMAJANG  – Terkait…

Read More...

Pria di Bakaran Batu Tak Berkutik Saat Ditangkap

Foto : Tersangka tindak pidana inisial AR alias Aulia (27), Seorang pria warga Jalan Sadikin Lestari, Simpang Mangga Bawah, Kelurahan…

Read More...

Informasi Pemadaman Listrik di Labusel Kamis 8 Mei 2025

Foto : Ilustrasi Pemadaman Listrik Sepindonesia.com | AEK NABARA – PT.PLN (Persero) UP3 Rantauprapat ULP Aek Nabara akan melakukan pemadaman…

Read More...

GMBIR Gruduk Dinas Kesehatan Langkat, Minta Kadis Di Tangkap

Aksi Tuntut Tangkap Kepala Dinas Kesehatan Langkat Di Kantor Dinkes Langkat (Foto : sepindonesia.com/Samuelson R) Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Aksi Unjukrasa…

Read More...

Bawa Sabu 1,32 Gram, Edom Diciduk Polisi

Foto : Tersangka tindak pidana Narkotika inisial PI alias Edom (24). Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Satres Narkoba Polres Polres Labuhanbatu…

Read More...

Jasa Raharja Jamin Biaya Rawatan Korban Lakalantas antara Mobil BYD dan Sedan Chevrolet di Tol Sedyatmo Jakarta

Foto : petugas Jasa Raharja, Agung Sugiono, datang langsung ke RS PON untuk memastikan kondisi korban lakalantas. Sepindonesia.com | JAKARTA…

Read More...