Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Kantor Hukum Beriman Panjaitan Sidang Perdata Pengajuan Bukti Di PN Rantauprapat

IMG_20230802_233207

 

 

 

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pengadilan Negeri Rantauprapat Menggelar
Sidang perkara perdata No.31/Pdt.G.2023 yang bertempat di Ruang sidang utama dengan Agenda pengajuan bukti dari pihak Penggugat dan Pihak Tergugat

Sebagai Penggugat Syar Rizky Nurul Huda diwakili kuasa dari Law Office “Beriman Beriman Panjaitan, SH.MH & Partners”, Untuk Maju dalam gugatan pada Pengadilan Negeri dengan memberikan kuasa kepada Mereka dengan suatu Surat Kuasa Khusus. Kuasa Khusus yang hanya mengenai suatu kepentingan tertentu atau lebih. yang menjadi landasan Advokat untuk bertindak di depan pengadilan mewakili kepentingan pemberi kuasa bertindak sebagai prinsipal.

Baca Juga :

Pangdam I/BB Apresiasi Kodim 0303/Bengkalis Gagalkan Pengiriman Sabu-sabu Seberat (±) 4 Kg

Camat Bilah Hulu Akan Segera Cek Kantor Desa S2 Aek Nabara

Berdasarkan pasal 1866 KUH Perdata/pasal 164 HIR, alat bukti yang diakui dalam perkara perdata terdiri dari bukti tulisan, bukti saksi, persangkaan, pengakuan dan sumpah. Alat bukti tulisan/tertulis/surat, ditempatkan dalam urutan pertama. Hal ini bersesuaian dengan kenyataan bahwa dalam perkara perdata, surat/dokumen/akta memegang peran penting.

Sidang selanjutnya dijadwalkan pada hari Jumat (11/8/2023), dengan agenda sidang pemeriksaan setempat. semoga pada putusan nantinya dapat memberikan keputusan yang seadil-adilnya Oleh majelis Hakim yang memeriksa perkara ini.(Red)

pt sep gambar

Timsus Yang Dipimpin Ipda Mistranius Purba,SH Tangkap Lagi Dua Pengedar Sabu

Sepindonesia.com | LABURA – Tim khusus (Timsus) bentukan Kapolres Labuhanbatu AKBP Choky Sentosa Meliala,SIK.SH.MH kembali bereaksi dan kali ini berhasil…

Read More...

Unit Reskrim Polsek Panai Hilir Amankan Pengedar Sabu di Desa Sei Tawar

Foto : Tersangka diduga pengedar narkoba inisial WAP alias Wiwin (29). Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Unit Reserse Kriminal Polsek Panai…

Read More...

Pengedar Sabu Diciduk Satres Narkoba Polres Batu Bara

Foto : Tersangka tindak pidana narkotika inisial RS alias B  (44). Sepindonesia.com  | BATU BARA –  Satres Narkoba Polres Batu…

Read More...

Bersama Berantas Narkoba, Demi Indonesia Emas 2045

Foto : Kasat Resnarkoba Polres Batu Bara, AKP. Ramses P. Panjaitan, S.H melaksankan Sosialisasi “Peningkatan Pemahaman Hukum Terkait Narkoba” Sepindonesia.com…

Read More...

Ketum HIPMI Bengkulu Yosia Yodan SE Dukung Hari Wirausaha Nasional 2025

Foto : Yosia Yodan SE sebagai ketua umum HIPMI Bengkulu. Sepindonesia.com | JAKARTA – Dalam rangka memperingati Hari Kewirausahaan Nasional…

Read More...

Dinas Pendidikan Kabupaten Batu Bara Gelar Olimpiade Sains Nasional 2025 

Foto : Sekretaris Wali Wala Azhari Sagala bersama peserta Olimpiade Sains Nasional (OSN) Tahun 2025. Sepindonesia.com | BATU BARA – Dinas…

Read More...

Memakai Narkoba Sama Saja dengan Menyerahkan Masa Depanmu

Foto : Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Drs R Wisnu Hermawan Februanto SIK MH. Sepindonesia.com | KARO   –Penyalahgunaan narkoba terus…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Sangat Bangga dan Apresiasi TK RA Marhamah

Foto : Bupati Labuhanbatu dr. Hj. Maya Hasmita Sp.OG. MKM hadiri Pentas Seni Santri Kober RA Marhamah, Angkatan XVIII Tahun…

Read More...

Bupati Labuhanatu Terima Audiensi Universitas Panca Budi Medan

Foto : Bupati Labuhanbatu, dr Hj. Maya Hasmita Sp.OG M.KM, menerima audiensi Universitas Panca Budi Medan, dalam mempererat hubungan kelembagaan,…

Read More...