Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Festival Bunga dan Buah Tahun 2023 Ditutup Bupati Karo

IMG_20230713_192351

Sepindonesia.com | KARO – Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang dan Ketua Panitia Festival Bunga dan Buah memberikan hadiah kepada para pemenang perlombaan festival, sekaligus menutup acara Festival Bunga dan Buah, Minggu (09/07/2023).

Ketua panitia Festival Bunga dan Buah Tahun 2023 Asisten Perekonomian dan Pembangunan Drs Dapatkita Sinulingga, menyampaikan laporan pertanggungjawaban atas berjalannya kegiatan Festival Bunga dan Buah selama 3 (tiga) hari mulai dari Tanggal 7 Juli 2023 sampai dengan 9 Juli 2023.

Baca Juga :

Bupati Karo Bersama Ketua DPRD Sumut Tinjau Jalan Sejajar Akses Karo – Medan

7 Orang Menggunakan 2 Mobil Pribadi Beraksi Di Jalan Asahan Siantar

“Diperkirakan mencapai 65.000 (enam puluh lima ribu) masyarakat ikut serta hadir memeriahkan Festival Bunga dan Buah tahun ini, tingkat hunian Berastagi dan sekitarnya hampir mencapai 109 persen, nilai perputaran uang selama kegiatan berlangsung diestimasi mencapai lebih dari 3,5 miliar rupiah. Sehingga dapat dipastikan perputaran ekonomi wilayah Berastagi dan sekitarnya meningkat pesat,” ucap ketua panitia.

Dalam laporan tersebut ketua panitia mengucapkan terimakasih kepada seluruh pihak yang terlibat dalam festival Tahun 2023 dan besar harapan agar tahun tahun berikutnya Festival Bunga dan Buah dapat dilaksanakan lebih meriah lagi.

Seluruh panitia menerima kritik dan saran yang membangun untuk dapat menjadi acuan dalam perayaan Festival Bunga dan Buah Tahun 2024.

Bupati Karo memberikan apresiasi kepada panitia dan kepada setiap peserta yang telah ambil bagian dalam acara Festival Bunga dan Buah, dan merasa bangga karena semua rangkaian acara berjalan dengan lancar.

“Saya merasa bangga dan terharu, festival ini berjalan dengan sangat baik. Seluruh masyarakat dapat menjaga ketertiban dan UMKM di daerah kita meningkat pesat dengan adanya festival ini,” ucap bupati.

“Saya harapkan untuk tahun-tahun kedepannya, seluruh masyarakat Kabupaten Karo khususnya masyarakat Berastagi ikut mengambil bagian dan mendukung acara Festival Bunga dan Buah,” tambahnya.(Ardi)

pt sep gambar

Kepsek SMP Negeri 3 Bilah Hulu Berbagi Takjil Bersama Guru dan Murid

Foto, Guru dan Murid SMP Negeri 3 Bilah Hulu berbagi takjil Sepindonesia.com| LABUHANBATU – Kepala Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri…

Read More...

Kepala  Desa Gambus Laut Dilaporkan Ke Polda Sumut

Foto, Surat Laporan Polisi di Polda Sumut  dan palang jalan  Sepindonesia.com | BATU BARA  – Peristiwa pemortalan jalan yang diduga…

Read More...

PAC Gerindra Kecamatan Sei Balai Pasang 66 Lampu Jalan di Dusun Sumber Sari

Foto, Pimpinan Anak Cabang  (PAC) (Pimpinan Anak Cabang) Gerindra Kecamatan Sei Balai  Sepindonesia.com | BATU BARA – Pimpinan Anak Cabang …

Read More...

Kadin Indonesia Mengukuhkan Pengurus Masa Bakti 2024-2029

Foto, pengurus Kadin periode 2024-2025 Sepindonesia.com | JAKARTA – Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Anindya Novyan Bakrie…

Read More...

Ditobvit Polda Metro Jaya Bareng Pemuda Pecinta Polri Bagikan Makan Sahur

  Sepindonesia.com | JAKARTA  – Ditobvit Polda Metro Jaya bersama komunitas Pemuda Pemudi Pecinta Polri menggelar aksi berbagi makan sahur…

Read More...

Serapan Gabah BULOG Tembus 300.000 Ton Setara Beras, Siap Hadapi Panen Raya 2025

  Sepindonesia.com | JAKARTA – Perum BULOG berhasil mencapai angka serapan gabah kering panen dan beras sebesar sebanyak 300.000 ton…

Read More...

Mutasi di Lingkungan Polda Kepri : Sejumlah Perwira dan Bintara Pindah Tugas

  Sepindonesia.com | BATAM – Polda Kepri mengalami mutasi personel yang terdiri dari perwira pertama (Pama) dan bintara. Mutasi ini…

Read More...

Kapolda Kepri Tegaskan Penerimaan Anggota Polri Gratis dan Bebas dari Praktik Percaloan

Foto, Kapolda Kepri, Irjen. Pol. Asep Safrudin, S.I.K., M.H. Sepindonesia.com |  BATAM – Kapolda Kepri, Irjen. Pol. Asep Safrudin, S.I.K.,…

Read More...

DPC PWDPI Kabupaten Karo Laporkan Berkas Kepengurusan Baru Ke Kesbangpol Kabupaten Karo

  Sepindonesia.com | KARO –  Pengurus Dewan Pimpinan Cabang Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia (DPC PWDPI), melaporkan berkas kepengurusan PWDPI…

Read More...