Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Bersama Bupati Karo, Gubsu Buka Acara Festival Bunga dan Buah Tahun 2023

IMG_20230710_104210

Sepindonesia.com | KARO – Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Edy Rahmayadi dan Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang membuka acara Festival Bunga dan Buah Tahun 2023 yang digelar di Taman Mejuah-Juah Berastagi, Jumat (07/07/2023).

Pelaksanaan Festival Bunga dan Buah Tahun 2023 berlangsung selama 3 hari, dimulai Jumat, 07 Juli 2023 sampai dengan Minggu, 09 Juli 2023 bertempat di open stage Taman Mejuah-juah Berastagi.

Baca Juga :

Pemdes Tenajar Bersama Masyarakat Terus Tekan Populasi Hama Tikus

Toko Dhenny Rantauprapat Di Serbu Masyarakat

Kegiatan utama yang dilaksanakan yaitu, karnaval mobil hias, fashion show, pawai kontingen dan marching band. Selain itu juga ada pameran pelaku ekonomi kreatif dan UMKM Kabupaten Karo, pagelaran seni dan budaya, makan buah gratis, perlombaan yang terdiri dari 6 jenis lomba dan panggung hiburan rakyat (artis nasional dan artis lokal).

Dalam sambutannya Bupati Karo menyampaikan event Festival Bunga dan Buah 2023 ini menjadi momentum kebangkitan Pariwisata Karo dan akan menjadi event yang ditunggu-tunggu baik oleh masyarakat Sumatera Utara dan Indonesia bahkan internasional pada setiap tahunnya.

“Pada kesempatan ini juga perlu saya sampaikan bahwa event Festival Bunga dan Buah 2023 ini merupakan contoh kecil dari potensi pariwisata Karo, oleh karena itu kami berharap bapak/ibu serta tamu undangan sekalian dapat berlama-lama tinggal di Kabupaten Karo untuk mengeksplor eksotisme potensi pariwisata, pertanian, tradisi dan budaya maupun peninggalan sejarahnya,” ucap bupati.

Acara pembukaan ini turut dihadiri Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi, Ketua DPRD Provsu Drs Baskami Ginting, Anggota DPD RI Badikenita Sitepu, Pangdam I/BB Mayor Jenderal TNI Achmad Daniel Chardin, Perwakilan Kemenparekraf, Direktur Utama Badan Otoritas Borobudur Kemenparekraf Agustin Perangin-angin dan Forkopimda Kabupaten Karo.

(Ardi)

pt sep gambar

Polres Langkat Bersama Stakeholder Pastikan Berhasilnya Ops Keselmatan Toba 2025

Kapolres Langkat AKBP David Triyo Prasojo Didampingi Kabag Ops Kompol Abdul Rahman, SH, MH, Rakor Dengan Stakeholder Terkait Ops Toba 2025…

Read More...

Ops Keselamatan Toba 2025 Mencakup Sosialisasi, Edukasi Dan Penegakan Hukum 

Sepindonesia.com | KARO  – Polres Tanah Karo menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Toba 2025 pada Senin (10/2/2025) pukul 08.30…

Read More...

Opsnal Narkoba Tangkap Dua Pengedar Narkoba,   Sita 8,56 Gram Sabu

Sepindonesia.com | KARO  – Personel Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Tanah Karo berhasil menangkap dua tersangka pengedar narkotika jenis sabu…

Read More...

Kodam I/BB Gelar Sidang Parade Penerimaan 1.146 Calon Tamtama PK TNI AD

Sepindonesia.com| MEDAN – Kodam I/Bukit Barisan menggelar sidang parade penerimaan calon prajurit Tamtama PK TNI AD Gelombang I Tahun Anggaran…

Read More...

Perketat Disiplin Prajurit, Kodam I/BB Gelar Operasi Gaktib dan Yustisi 2025

Sepindonesia.com | MEDAN – Kodam I/Bukit Barisan menggelar Operasi Penegakan Ketertiban (Gaktib) dan Yustisi Polisi Militer TNI Tahun Anggaran 2025…

Read More...

Pangdam Kunjungi Warakawuri Yonif 131/Brajasakti Di Padang

Sepindonesia.com |  PADANG – Pangdam I/Bukit Barisan, Mayjen TNI Rio Firdianto, bersama ketua Persit KCK Daerah I/BB, Ny. Galuh Rio…

Read More...

Diminta Kejatisu Mengungkap Dugaan  Korupsi di RSUD Pancur Batu

Sepindonesia.com | PANCUR BATU – Sudah saatnya Kejaksaan Tinggi  Sumatera Utara (Kejatisu) segerah mengungkap dugaan korupsi yang menyelimuti penggunaan anggaran…

Read More...

Asas Dominus Litis Dikhawatirkan Sebabkan Kewengan Berlebihan

Sepindonesia.com | JAKARTA – Pengamat dan Praktisi Hukum, Dr.Yohny Anwar, MM.,MH, menilai penerapan asas dominus litis dikhawatirkan dapat berdampak terhadap…

Read More...

Selamat !! Sudiyono dan Irawanto Ketua Terpilih di Musda dan Muscab ke-V Pujakesuma

Keterangan gambar: Ketua DPD PKB Pujakesuma Kabupaten Karo terpilih (kiri) dan Ketua DPC Kecamatan Kabanjahe terpilih (kanan) Sepindonesia.com | KARO…

Read More...