IMG_20240126_065658

Kasad Napak Tilas Kerajaan Galuh Dan Berikan Bantuan Sosial

IMG_20230606_210652

Sepindonesia.com | CIAMIS – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman, didampingi Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana (Persit KCK), melakukan napak tilas Kerajaan Galuh di Situs Karangkamulyan, dan memberikan bantuan sosial kepada warga kurang mampu, Lansia dan yatim piatu, di wilayah Kecamatan Karangkamulyan, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa (06/06/2023).

Dalam kunjungan kerjanya di wilayah Korem 062/Tarumanegara ini, Kasad didampingi Kasdam III/Siliwangi Brigjen TNI Agus Saeful, serta Danrem 062/TN Kolonel Inf Asep Sukarna. Napak tilas Kasad tersebut dilakukan untuk mengingat sejarah perjuangan bangsa, serta melestarikan budaya bangsa, yang merupakan cikal bakal berdirinya Negara Indonesia agar tetap lestari dan dapat diwariskan kepada generasi penerus.

Baca Juga :

Kasad : Jadilah Agent of Change Di Satker Masing-Masing

Ketua Bhayangkari Cabang Bintan Panen Setengah Ton Mentimun

Usai melakukan napak tilas, Kasad dan Ketum Persit KCK memberikan paket bantuan sosial, sebagai bentuk kepedulian kepada warga kurang mampu, Lansia, dan anak yatim piatu. Bahkan, keduanya sempat berdialog dengan beberapa anak yatim piatu, serta menyemangati mereka untuk tekun belajar demi meraih cita-cita.

(Jhonranes Tarigan)

pt sep gambar

Kapolsek Tallo Kompol Ismail, S.E., M.M., Razia Knalpot Brong 

Sepindonsia.com | MAKASSAR – Kapolsek Tallo Kompol Ismail, S.E., M.M., melaksanakan kegiatan penindakan knalpot brong di wilayah hukumnya di depan…

Read More...

Plt. Bupati Labuhanbatu  Tutup MTQH Ke-53 Dan FSQ Ke-38 

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Sejak di gelar dilapangan sepak bola Labuhan Bilik, Kecamatan Panai Tengah pada tanggal 29/4/2024 lalu, Musabaqoh…

Read More...

Pemkab Labuhanbatu Dan Kodim

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kolaborasi antara Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu dengan Kodim 0209/lb siap melaksanakan dan mensukseskan TMMD (Tentara Manunggal Membangun…

Read More...

Nikson Nababan Maju di Pilgubsu, Zul Effendi Gultom: Calon Terkuat yang Dicintai Masyarakat Sumut

Sepindonesia.com | BATU BARA – Salah satu sosok bakal calon di Pilgubsu yang telah mendaftarkan diri maju sebagai kontestan adalah…

Read More...

Kasad : Kita Keroyok Ramai-Ramai, Demi Sejahterakan Petani

Sepindonesia.com | KEDARI – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad), Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc., mengajak seluruh komponen bangsa untuk bersatu…

Read More...

Kodam I/BB Umumkan Hasil Tes TKD, 513 Peserta Dinyatakan Lulus

Sepindonesia.com | MEDAN – Kodam I/Bukit Barisan umumkan hasil kelulusan Tes Kompetensi Dasar (TKD) bagi peserta seleksi Taruna Akademi TNI…

Read More...

Gerak Cepat Personil Polsek Kota Ringkus Karyawan Yang Mencuri Barang Perusahaan 

Sepindonesia.com | MEDAN  – Unit Reskrim Polsek Medan Kota berhasil mengungkap kasus tindak pidana pencurian dengan pemberatan (*Curat*) Kurang lebih…

Read More...

Kapolres Batu Bara Berkomitmen Memerangi Narkotika Dan Perjudian

Sepindonesia.com | BATU BARA – Kapolres Batu Bara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb,S.H.,S.I.K,  berkomitmen dalam memerangi peredaran Narkoba dan memberantas segala…

Read More...

Kodam I/BB Klarifikasi Penangkapan Tersangka Narkoba Di Asrama TNI AD Glugur Hong Medan

Sepindonesia.com | MEDAN –Kodam I/BB melalui Kodim 0201/Medan memberikan klarifikasi terkait penangkapan residivis narkoba di asrama TNI AD Glugur Hong…

Read More...