IMG_20240126_065658

H.Andi Suhaimi,ST.MT Kembali Pimpin PP Kabupaten Labuhanbatu Periode 2023 – 2027

IMG_20230514_145957

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Musyawarah Cabang (Muscab) Pemuda Pancasila ( PP)  Ke-XIII Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2023 dilaksanakan di Hotel Permata Land Jalan Sisingamangaraja Rantauprapat Kabupaten Labuhanbatu Sumatera pada Minggu (14/5/2023) dimulai pukul 10.00 WIB.

Muscab PP ke XII Kabupaten Labuhanbatu tahun 2023 ini dengan tema ” Membentuk Kader Pemuda Pancasila yang loyal terhadap Organisasi”.

Pada Muscab PP Ke XIII Kabupaten Labuhanbatu H.Andi Suhaimi,ST.MT kembali terpilih menjadi Ketua Majelis Pimpinan Cabang (MPC) periode 2023 – 2027 dengan Aklamasi.

Ketua MPC Kabupaten  Labuhanbatu terpilih H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT menyampaikan terimakasih kepada kepada Pimpinan anak cabang dan pimpinan anak ranting yang masih mempercayakan saya untuk memimpin kembali pemuda Pancasila Kabupaten Labuhanbatu periode 2023 – 2027.

Baca Juga :

Hati – Hati Melintas Di Jalan Aek Nabara – Ajamu

Diduga Perkebunan PT. MAS Tidak Ada Izin Dari Pemkab Labusel

H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT juga menambahkan bahwa dirinya merupakan ke empat kali menjadi Ketua MPC Kabupaten Labuhanbatu dan akan berjanji mengembangkan Pemuda Pancasila di Kabupaten Labuhanbatu sampai ke tingkat basis.

Ketua MPC Kabupaten Labuhanbatu terpilih juga berharap agar seluruh kader Pemuda Pancasila Kabupaten Labuhanbatu tetap menjaga kekompakan dan jangan ada saling menyalahkan tetapi kita harus bersatu demi kemajuan organisasi Pemuda Pancasila.

Kader – kader Pemuda Pancasila harus kita majukan dan tahun ini ada 15 kader Pemuda Pancasila yang akan mencalonkan diri menjadi Anggota DPRD Kabupaten Labuhanbatu, mari kita dukung mereka, tegas H.Andi Suhaimi Dalimunthe.

Musyawarah Cabang Pemuda Pancasila Ke- XIII Kabupaten Labuhanbatu tahun 2023 dipimpin oleh  Ketua Ambri Ari, Sekretari Yarham Dalimunthe, anggota terdiri dari Sopian Ritonga,Herman Siregar dan Torang PL Tobing.

Acara dihadiri oleh perwakilan Majelis Pimpinan Wilayah diwakili oleh Sekretaris MPW DR Iqbal Hanafi Hasibuan,SH , Ketua Koti Sumut Irwan Gamal, Ketua P2C Edi Sinaga,  Ketua MPO Hendra Sitepu, Pengurus MPC PP Kabupaten Labuhanbatu, para Ketua PAC PP Kabupaten Labuhanbatu beserta pengurus, Ketua – Ketua Ranting beserta pengurus dan seluruh kader Pemuda Pancasila.(Red)

pt sep gambar

Tindak Lanjuti Pemberitaan Media, Satres Narkoba Polres Labuhanbatu Berhasil Menangkap Pengedar Sabu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Polres Labuhanbatu melalui Satuan Reserse Narkoba melakukan penagkapan terhadap pelaku tindak pidana narkotika yang meresahkan masyarakat…

Read More...

Paska Libur Panjang, Kasi Propam Polres Labuhanbatu Cek RTP Dan Kesehatan Tahanan

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Polres Labuhanbatu melalui Kasat Tahti IPTU Hendra Siahaan,SH dan Kasi Propam Polres Labuhanbatu IPDA Kusno Siagaian,SH…

Read More...

Aqila Donat Dengan Rasa Lezat Dan Enak Telah Hadir Di Simpang Ajamu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Aqila donat merupakan makanan jenis roti yang disajikan dengan berbagai jenis rasa yang enak yang cocok…

Read More...

Satpolair Polres Labuhanbatu Berhasil Menagkap Pengedar Sabu Di Desa Sei Sanggul

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Timsus Unit Gakkum Satpolair Polres Labuhanbatu berhasil mengamankan dua orang yang akan melakukan transaksi narkoba jenis…

Read More...

28 Personil Polres Labuhanbatu Mengikuti Pelatihan Managemen Penyidikan Elektronik

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan,SIK.MH didampingi Kasat Reskrim AKP Parikhesit dan Kasat Narkoba AKP Martualesi Sitepu…

Read More...

Kader PP Labuhanbatu Ziarah Ke Taman Makam Pahlawan Rantauprapat

Sepindonesia.com |  LABUHANBATU – Majelais Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila Labuhanbatu, yang dipimpin Ketua MPC H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT ziarah ke…

Read More...

Warung Kopi ESDE Hadir Bagi Pencinta Kopi Sejati

Sepindonesia.com | Aek Nabara – Warung kopi ESDE yang terletak di samping lapangan bola Karotin Desa N6 Aek Nabara Kecamatan…

Read More...

Eyang Subur Merupakan Salah Satu Pentolan GANAS

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Umur boleh tua tetapi semangat tetap muda hal inilah dilakukan oleh Eyang Subur (67) salah satu…

Read More...

Kader Pemuda Pancasila Kecamatan Pangkatan Bagi Masker Gratis

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kader Pemuda Pancasila Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhanbatu membagikan Masker Gratis kepada masyarakat yang melintas di jalan…

Read More...