IMG_20240126_065658

Kedekatan Eko Pranata, SH.MKn Dengan Emak – Emak Pencari Lidi

IMG_20230204_170330

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Sosok Eko Pranata,SH.MKn putra Aek Nabara Kecamatan Bilah Hulu yang sangat dekat dengan kaum cilik membuat berbagai kalangan mengaguminya dengan sosok yang rendah hati,ramah dan suka membantu sesama.

Kali ini sosok Eko Pranata tertangkap kamera wartawan sedang duduk dan bercerita dengan emak – emak pencari lidi di Desa Emplasmen Aek Nabara Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhanbatu pada Jumat (3/2/2023) sore.

Eko Pranata bercerita dengan beberapa ibu – ibu (emak – emak) sambil membantu membersihkan lidi sawit.

Eko Pranata pada kesempatan tersebut memotivasi kepada emak – emak bahwa apa pun yang kita kerjakan harus dikerjakan dengan dengan tekun dan ikhlas.

Baca Juga :

PWI Labuhanbatu Bersama Yayasan Daarul Sep Indonesia Berbagi Dengan Kaum Dhuafa

Yayasan Daarul Sep Indonesia Bagikan Sembako Di 2 Kecamatan

Seberapa pun hasil yang kita peroleh harus kita syukuri, dari yang kecil kita tekuni dan kita syukuri maka Allah SWT akan memberikan rezeki yang lebih besar, yang penting kita bersabar menunggu rezeki yang akan dibukakan dan dimudahkan oleh Allah SWT, jelas Eko Pranata.

Eko juga menyampaikan kalau dirinya dulunya juga sering melakukan hal – hal yang kecil seperti menarik  becak sambil kuliah dan Eko juga mengaku pernah menjadi Satpam di salah satu swalayan di Kota Medan, sebutnya.

Para ibu – ibu mengaku sangat termotivasi dengan cerita Eko Pranata ini, membuat mereka semakin semangat untuk membantu suami mencari nafkah.

Ibu – ibu ini juga mengaku sangat bangga dengan Eko Pranata dan Sep Grup melalui Yayasan Daarul Sep Indonesia setiap bulan berbagi paket sembako kepada masyarakat yang membutuhkan.

Kami juga melihat bahwa abang – abang becak sangat dekat dengan pak Eko Pranata, memang pak Eko ini benar – benar sangat bermasyarakat, kami akan selalu mendoakan agar pak Eko tetap sehat – sehat selalu dan apa yang dicita – citakan diberikan jalan dan kemudahan oleh Allah SWT, ucapnya.(Red)

pt sep gambar

Ini Yang Dilakukan Polres Labuhanbatu Apabila Ada Kerusuhan Pilkada

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pemilihan kepala daerah (Pilkada) di Labuhanbatu sempat diwarnai kericuhan. Dimana, telah terjadi pengerusakan terhadap tempat pemungutan…

Read More...

Unit Resum Polres Labuhanbatu Berhasil Amankan Pelaku Judi Togel Singapore

Sepindonesia.com | LABUHANBATU –  Tim I Tekab Unit Resum Sat Reskrim Polres Labuhanbatu  yang di pimpin oleh Kanit Idik I…

Read More...

Dua Laki – Laki Sedang Asik Di Karaoke Bunda Aek Kanopan Di Tangkap Polisi

Sepindonesia.com | LABURA – Unit Reskrim Polsek Kualuh Hulu di bawah pimpinan Kanit Reskrim IPDA.Eko Sanjaya, SH   telah mengamankan 2…

Read More...

Oknum TNI – AD Batalyon 117 Besama Dua Orang Temannya Diringkus Polsek Panai Tengah

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Unit T Reskrim  Polsek Panai Tengah berhasil menangkap spesialis pencuri Mobil Coltdiesel di Jalan Lintas Ajamu Panai…

Read More...

Pjs.Bupati Labuhanbatu Bagikan 1000 Masker, Berharap Masyarakat Patuhi Prokes

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pjs. Bupati Labuhanbatu Drs.H.Mhd Fitryus SH.MSP selalu menginginkan masyarakat Labuhanbatu  tetap menjalankan protokol kesehatan (Prokes) Covid-19,…

Read More...

Ketua Harian LSM PEKA Menyambut Kunjungan Kanit Binmas Polsek Blanakan

Sepindonesia.com | SUBANG – Kanit Binmas Polsek Blanakan AIPTU Hero berkunjung ke Kantor Sekertariat Lembaga Swadaya Masyarakat Peduli Keadilan (LSM…

Read More...

Ini Pesan Pjs.Bupati Labuhanbatu Kepada Kapus Negeri Lama

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pjs.Bupati Labuhanbatu Drs. H. Mhd. Fitryus berkunjung ke Puskesman Negeri Lama dan menegaskan agar Puskesmas Negri…

Read More...

H. Irwan Indra STP. MM Bersilaturahmi Dengan Notaris Eko Pranata,SH.MKn

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – H. Irwan Indra STP. MM yang merupakan calon wakil Bupati yang berpasangan dengan Suhari Pane bersilaturahmi…

Read More...

Polsek Kampung Rakyat Rutin Melaksanakan Operasi Yustisi, Demi Kesehatan Masyarakat

Sepindonesia.com | LABUSEL – Polsek Kampung Rakyat gencar melaksanakan operasi Yustisi dengan selogan “ayo pakai masker” yang dilaksanakan di Jalan…

Read More...