IMG_20240126_065658

PT.STA Dan PT.KMSA Bekerjasama Dengan Bulog Mengadakan Pasar Murah 

IMG_20221221_140139

Sepindonesia.com | LABUSEL – PT Sumber Tani Agung (STA) dan PT KMSA serta Bulog Kabupaten Labuhan Batu Selatan mengadakan pasar murah yang dilaksanakan di Pekan Langga Payung Kecamatan Sei Kanan  Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel) Sumatera Utara pada (21/12/2022).

Adapun bahan yang dijual adalah minyak goreng dan beras premium ukuran 5 Kg. Setiap Kepala Keluarga dapat membeli satu paket kemasan yaitu dua Kg minyak goreng dengan harga Rp 20.000/ 2 liter dan beras premium ukuran 5 Kg dengan harga Rp 45.000.

Tujuan utama pasar murah ini adalah untuk menjamin ketersediaan bahan pokok minyak dan beras terutama menjelang hari besar keagamaan 25 Desember dan Tahun Baru 1 Januari 2023. Selain itu, pihak pemerintah Kabupaten Labusel, sambung  Dolly, utusan dari Bagian Perekonomian Pemkab Labusel adalah untuk mengurangi inflasi di Kabupten Labuhanbatu Selatan. 

Baca Juga :

Satres Narkoba Polres Labuhanbatu Patroli Rutin Dengan Berjalan Kaki 

PAC IPK Rantau Utara Surati Wisma Royal Terkait Dugaan Memfasilitasi Tempat Prostitusi

Hasil pemantauan Wartawan Sepindonesia.com  saat pelaksanaan pasar murah tersebut berlangsung aman dan tertib. Dengan uang Rp 65.000 masyarakat dapat 2 Kg minyak goreng dan 5 Kg beras premium. 

Lebih lanjut Humas PT Sumber Tani, Biano Tamba saat diwawancarai oleh awak media S

menyampaikan  bahwa selain mengatasi inflasi, kegiatan pasar murah ini merupakan bukti kepedulian perusahaan terhadap lingkungan sekitar perusahaan. 

Perusahaan peduli dengan lingkungan dimana mereka berada. Kegiatan Pasar murah ini terselenggara berkat kerjasama dengan PEMKAB Labusel, Bulog, PT KMSA dan PT Sumber Tani Agung.

PT STA menjual minyak goreng kemasan 2 Kg dengan merk Palmata dengan harga Rp 20.000/2 liter. Sementara itu PT KMSA menjual minyak goreng kemasan 2 liter merk Minyak Kita dengan harga yang sama. Harga ini jauh dari harga pasaran saat ini. “Perusahaan memberi subsidi minimal 30% dibawah harga jual,” sambung humas PT STA yang sehari harinya dipanggil pak Tamba, panggilan akrab humas PT STA kebun Sungai Dua dan PMKS.

Pada kesempatan itu, Lurah Langga Payung yang langsung turun memantau kegiatan pasar murah mengucapkan terimakasih yang sebesar besarnya kepada pihak perusahaan, PT STA dan PT KMSA serta Bulog wilayah Kota Pinang yang telah menyelenggarakan Pasar Murah ini. Semoga perusahaan makin maju dan makmur. “Perusahaan beruntung, masyarakat akan merasakan manfaat kehadirannya di lingkungan kami ini, sampaikan salam hangat kami untuk management PT STA dan PT KMSA, sambung Lurah Langga Payung, bapak Muhammad Ali Ibrahim, S.STP. M.AP saat menyampaikan kata sambutan saat membuka acara pasar murah tersebut.

Dalam kesempatan tersebut turut hadir Camat Sungai Kanan Hapni Syahnila, SH MH, Lurah Langga Payung Muhammad Ali Ibrahim, S.STP, M.AP serta utusan dari Bagian Perekonomian Pemkab Labusel  Doly. BT, (BT/Red)

pt sep gambar

45 Nama DPRD Labuhanbatu Yang Ditetapkan KPU

Sepindonesia.com  | LABUHANBATU – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Labuhanbatu 45 Orang Calon Legislatif (Caleg) Anggota DPRD Kabupaten Labuhanbatu terpilih…

Read More...

PN Rantauprapat Dipenuhi Dengan Tangisan Histeris 

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kesedihan pecah di ruang sidang Pengadilan Negeri (PN) Rantauprapat Kabupaten Labuhanbatu Sumatera Utara pada sidang mendengarkan…

Read More...

Bupati Karo Bacakan Amanat Menristek Pada Peringatan Hardiknas Tahun 2024

Sepindonesia.com | KARO  – Pemerintah Kabupaten Karo bersama unsur Forkopimda Kabupaten Karo laksanakan upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) Tahun…

Read More...

Dua Pengedar Sabu Diringkus Personil Polres Labuhanbatu 

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Satres Narkoba Polres Labuhanbatu berhasil menangkap 02 orang pelaku penjual narkotika jenis sabu berinisial HM dan…

Read More...

Direktur Keuangan TNI AD Pimpin Rabinniscab Keuangan TNI AD Tahun 2024

Sepindonesia.com | JAKARTA – Direktur Keuangan TNI Angkatan Darat (Dirkuad), Brigjen TNI Andi Tjarwandi, S.E., M.M. memimpin Rapat Pembinaan Teknis…

Read More...

BNNK Labura Tes Urine 60 Karyawan PT DLI 

Sepindonesia.com | NEGERI LAMA – Salah satu Anak Perusahaan Wilmart Group Yang bergerak dibidang Tanaman Kelapa Sawit dan PMKS PT…

Read More...

Warga Dusun IV Sigara-gara Protes Rancangan Perdes TPU

Sepindonesia.com | DELI SERDANG –  Warga Dusun IV Desa Sigara-gara, Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deliserdang menyatakan protes terhadap rancangan Peraturan Desa…

Read More...

Sat Brimob Polda Kalteng Latihan Beladiri Eskrima

Sepindonesia.com | PALANGKA RAYA – Personel Satuan Brimob (Satbrimob) Polda Kalimantan Tengah (Kalteng) Batalyon A Pelopor melaksanakan latihan beladiri Eskrima…

Read More...

Kodim 0209/LB Ikuti Rakornis TMMD 120 Tahun 2024 Secara Vicon

Sepindonesia.com | LABUHANBATU –  Kegiatan lintas sektoral TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) yang digelar TNI AD di 50 Kodim se-Indonesia…

Read More...