IMG_20240126_065658

Bupati Karo menerima 2 Unit Traktor Listrik dari PT PLN (Persero) UP3 Bukit Barisan

IMG_20221118_215448

Sepindonesia.com | KARO – Dalam rangka mendukung program pemerintah memasuki era kendaraan listrik dan penggunaan teknologi kendaraan listrik, PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bukit Barisan mensosialisasikan Pengenalan Budaya Electrifying Lifestyle PLN di Tanah Karo, bertempat di Balai Milala Kabanjahe, Kamis, (17/11/2022).

Pada kesempatan ini, PT PLN (Persero) UP3 Bukit Barisan menyerahkan 2 Unit Traktor Listrik kepada Pemkab Karo melalui Dinas Pertanian Kabupaten Karo yang nantinya akan diserahkan kepada Petani. Manager UP3 Bukit Barisan, Grahaita Gumelar mengatakan Kabupaten Karo merupakan kabupaten pertama di Sumatera Utara yang menerima Traktor Listrik tersebut.

Baca Juga :

Beredar Kabar Bal Monza Ilegal Keluar Dari Perairan Di Kecamatan Bilah Hilir 

Gembira Ginting Berikan Tali Asih Kepada Cabor Berprestasi

Bupati Karo Cory S Sebayang menyampaikan ucapan terimakasih atas kerjasamanya yang merupakan inovasi dan kolaborasi Pemerintah Daerah bersama dengan PT PLN (Persero) UP3 Bukit Barisan sebagai penyedia listrik yang handal dan penggunaan listrik di setiap sektor yang berdampak positif bagi kehidupan masyarakat.
“Saya mengucapkan banyak terimakasih kepada PT PLN (Persero) UP3 Bukit Barisan dimana pada hari ini telah menyerahkan 2 Traktor Listrik kepada Pemkab Karo, dimana nantinya Traktor Listrik ini akan diserahkan kepada Petani di Kabupaten Karo dengan harapan petani bisa lebih hemat dan meningkatkan produktivitas jika peralatan pertaniannya berbasis listrik,” ucap bupati.

Usai penyerahan Traktor Listrik, selanjutnya PT PLN (Persero) UP3 Bukit Barisan melaksanakan sosialisasi Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dengan tema “Listrik Aman dan Nyaman” dan dilanjutkan dengan pengenalan motor listrik kepada seluruh undangan yang hadir.(Jupiter/Red)

pt sep gambar

Bupati Labuhanbatu Berharap Agar Peduli Dan Merawat Taman Yang Sudah Ada

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Setelah selesai melaksanakan apel di Lapangan Kantor Badan Kepegawaian Daerah, Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe,…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Meningkatkan Kedisiplinan Dengan Aplikasi Absen Elektronik

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT memimpin apel gabungan Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kabupaten ( Pemkab…

Read More...

Pasangan No.01 Unggul  Pada Pilkada Pakpak Barat Perolehan 58,4 % Suara

Sepindonesia.com | PAKPAK BARAT – Sesui dengan perhitungan Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Pakapak Barat melalui Sirekap yang telah…

Read More...

Rombongan  Kapolres Labuhanbatu Menolong Sepeda Motor Terbakar

Sepindonesia.com | LABUSEL – Untuk menjaga situasi Kamtibmas tetap aman, damai dan kondusif sampai perhitungan suara selesai Polres Labuhabatu yang…

Read More...

Kalau Ke Rantauprapat, Rugi Tidak Singgah Ke Wisata Pemandian Pasuruan Jaya

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Tempat Wisata Pemandian Pasuruan Jaya yang berada di dekat Bukit Barisan di Jalan Pasuruan Jaya Rantauprapat…

Read More...

Polda Sumut, Penembakan Oleh OTK Di Pos Lantas Perbaungan Sergai Hoax

Sepindonesia.com | MEDAN – Bidlabfor Polda Sumut bergerak langsung mengecek ke lapangan usai viralnya berita di media sosial terkait penembakan…

Read More...

Polres Labuhanbatu Bersama Tim Melaksanakan Patroli, Mengamankan OKP Yang Berada Disekitar PPK

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pada hari kedua setelah selesai pemilihan Bupati dan Wakil Bupati tahun 2020 secara serentak , Polres…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Kembali Menyapa Masyarakat Melalui  Kegiatan Jumling

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT melaksanakan kegiatan Jumat keliling (Jumling) di Masjid Jami’ Assalam Dusun VIII…

Read More...

Suara Masuk 22,55 %, Pasangan No.3 Hj.Hasanah – Drs.Kholil Unggul Mencapai 45,20 % Di Labusel

Sepindonesia.com | LABUSEL – Perhitungan suara masuk ke website Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel) Sumatera Utara…

Read More...