Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Kapolres Sergai Pimpin Rapat Koordinasi Pencegahan Penularan Covid-19

IMG_20210902_223000

Sepindonesia.com | SERGAI – Dalam rangka penanganan  penyebaran  Covid-19 di Kabupaten Serdang Bedagai  (Sergai) seluruh instasi terkait di Kabupaten Sergai melaksanakan rapat koordinasi di Lapangan Uji SIM Polres Serdang Bedagai pada Rabu (1/9/2021).

Rapat koordinasi ini dihadiri oleh  Kapolres Serdang  Bedagai AKBP R. Simatupang,SH.MHum, Wakapolres KOMPOL  Sofyan SH, Kepala Dinas Kesehatan Sergai Dr.Bulan Simanugkalit , Kadis Pendidikan  Sergai Sutrisno S.Pd kadis DKP Sergai Sri Wahyuni,   Suwanto Nasution,  Kadis Perindag   Karno, Kadis Sosial Arianto dan Kadis Kominfo Akmal.

Baca Juga :

Forkopimda Sergai Melaksanakan Rapat Pembahasan PTM T.A 2021/2022

Kapolres Sergai Mediasi Permasalahan PT SRA Dan  Masyarakat Kecamatan Kotarih

Menurut Dinas kesehatan bahwa ketersediaan vaksin sinovac sebanyak 98.602 dosis.vaksin moderna sebanyak 12.474 dosis yang belum di gunakan sebanyak 18.000 dosis 2 harus segera selesai .

Wilayah yang telah mendapat  vaksin adalah Medan , Sergai dan Tebing Tinggi untuk itu kita harus berkoordinasi  dan  berdampingan untuk  melakukan  kegiatan Vaksinasi  terhadap masyarakat  dan diharapkan Kadis PMD dapat segera berkoordinasi dengan   para Kepala Desa agar segera melakukan sosialisasi   kepada masyarakat pelaksanaan Vaksinasi dan  tentang kebiasaan dimasa Pandemi Covid-19 ini, jelas Kapoles.

Masyarakat yang tidak patuhi aturan termasuk Vaksinasi bisa tidak mendapatkan pelayanan administrasi pada  pemerintah, untuk Kepala Dinas Pendidikan  agar segera mendata   guru yang belum melaksanakan vaksinasi dan pelaksanaan vaksinasi agar dibuat panitia dengan ship pagi dan sore masing –  masing 150 orang serta segera direncanakan pelaksanaan vaksin untuk anak didik  umur 12 tahun keatas, sebut AKBP R.Simatupang.

(Harianto Hasibuan/Red)

pt sep gambar

Jasa Raharja Jamin Biaya Rawatan Korban Lakalantas antara Mobil BYD dan Sedan Chevrolet di Tol Sedyatmo Jakarta

Foto : petugas Jasa Raharja, Agung Sugiono, datang langsung ke RS PON untuk memastikan kondisi korban lakalantas. Sepindonesia.com | JAKARTA…

Read More...

Tepis Isu Miring, PT TBC Bantah Keterlibatan dalam Pelanggaran Hak Pekerja

Foto : Manajemen PT Tri Bhala Chakti. Sepindonesia.con | MEDAN –  Manajemen PT Tri Bhala Chakti (TBC) angkat bicara dan…

Read More...

4 Pria Rudapaksa Anak Dibawah Umur

Foto : Kasi Humas Polres Batu Bara, IPTU Ahmad Fahmi, SH, MH. Sepindonesia.com | BATU BARA – Kasus rudapaksa yang…

Read More...

Kapolres Belawan Diserang Pemuda Bersajam 

Foto : Kapolres Pelabuhan Belawan, AKBP Oloan Siahaan, S.I.K., M.H. Sepindonesia.com | MEDAN – Penghadangan dan penyerangan brutal terhadap Kapolres…

Read More...

GP Ansor Sumut Gelar Halal Bihalal, Perkuat Barisan Waspadai Bahaya Intoleransi

Foto : Pengurus Wilayah (PW) Gerakan Pemuda Ansor (GP Ansor) Sumatera Utara Sepindonesia.com | MEDAN –  Pengurus Wilayah (PW) Gerakan…

Read More...

Pasar Lau Cih Kondusif, Pedagang Minta Stop Fitnah Pungli

Foto : Pedagang Pasar Induk Lau Cih Sepindonesia.com  | MEDAN –  Kabar mengenai dugaan adanya pungutan liar (pungli) di Pasar…

Read More...

Polres Batu Bara Musnahkan Barang Bukti Narkoba 

Foto : Bupati Batu Bara, Wakil Bupati, Kapolres Batu Bara, Kajari Kab. Batu Bara, Kepala BNN, Wakapolres Batu Bara, dan…

Read More...

Sarimpunan Ritonga Ajak ASN Berperan Menurunkan Angka Stunting 

Foto : Asisten I Setdakab Drs. H. Sarimpunan Ritonga memimpin Apel Gabungan Kelompok I Aparatur Sipil Negara (ASN) di Lingkungan…

Read More...

Bupati dan Wakil Bupati Labuhanbatu Hadiri Musrembang dan RKPJ Provinsi Sumut

Foto : Bupati Labuhanbatu, dr Hj Maya Hasmita Sp.OG M.KM dan Wakil Bupati Labuhanbatu H. Jamri ST, mengikuti Musrembang RPJMD…

Read More...