Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Kapolda Kepri Tinjau Pelaksanaan Gerai Vaksinasi Di Polsek Kota Batam

IMG_20210803_151646

Sepindonesia.com | BATAM – Data Vaksinasi yang dilaksanakan Polda Kepri dan Polres Jajaran tertanggal 10 Juni 2021 sampai dengan 2 Agustus 2021 sebanyak 171.098 masyarakat telah dilakukan Vaksinasi dan pada hari ini Kapolda Kepri Irjen Pol. Dr. Aris Budiman, M.Si. meninjau langsung pelaksanaan Gerai Vaksinasi di Polsek yang ada wilayah Kota Batam, sebanyak 800 masyarakat melaksanakan Vaksinasi., Selasa (3/8/2021).

″Bapak Kapolda Kepri Irjen Pol. Dr. Aris Budiman, M.Si pada hari ini meninjau langsung pelaksanaan Gerai Vaksina di Polsek Sagulung, Polsek Batu Aji, Polsek Sekupang dan Polsek Batu Ampar dan sebanyak 800 orang menjalani Vaksinasi di Polsek-polsek tersebut″. Tutur Kabid Humas Polda Kepri Kombes Pol Harry Goldenhardt S., S.IK., M.Si.

Baca Juga :

Ini Yang dilakukan Baraya Rajiv Dan DPD Partai Nasdem Saat PPKM Darurat Di Bandung

Ini Pelaku Pembakaran Rumah Kalapas Kotapinang Dan Peran Masing – Masing

 

″Kegiatan ini adalah menindaklanjuti Jukrah dari Mabes Polri dan menindaklanjuti masukan dari masyarakat terkait adanya pelaksanaan Vaksinasi Massal di Sport Hall Temenggung Abdul Jamal yang di khawatirkan menimbulkan kerumunan oleh karena itu kita melakukan kegiatan Vaksinasi di Polsek-polsek, kita mengurai supaya tidak terjadinya kerumunan″. Jelas Kombes Pol Harry Goldenhardt S., S.IK., M.Si.

″Harapan kita tentunya dengan proses vaksinasi yang ada di Polsek-polsek ini dapat tercapainya target dan kenyamanan masyarakat dalam memperoleh vaksin sehingga terhindar dari kerumunan″. Imbuh Kombes Pol Harry Goldenhardt S., S.IK., M.Si.

Pada kesempatan tersebut diserahkan juga Bansos kepada masyarakat yang diberikan secara simbolis oleh Kapolda Kepri Irjen Pol. Dr. Aris Budiman, M.Si, Ketua DPRD Provinsi Kepri Jumaga Nadeak SH, Pejabat Utama Polda Kepri dan kapolresta Barelang.

(Ben Hasibuan/Kaisar Gultom/Red)

pt sep gambar

4 Pria Rudapaksa Anak Dibawah Umur

Foto : Kasi Humas Polres Batu Bara, IPTU Ahmad Fahmi, SH, MH. Sepindonesia.com | BATU BARA – Kasus rudapaksa yang…

Read More...

Kapolres Belawan Diserang Pemuda Bersajam 

Foto : Kapolres Pelabuhan Belawan, AKBP Oloan Siahaan, S.I.K., M.H. Sepindonesia.com | MEDAN – Penghadangan dan penyerangan brutal terhadap Kapolres…

Read More...

GP Ansor Sumut Gelar Halal Bihalal, Perkuat Barisan Waspadai Bahaya Intoleransi

Foto : Pengurus Wilayah (PW) Gerakan Pemuda Ansor (GP Ansor) Sumatera Utara Sepindonesia.com | MEDAN –  Pengurus Wilayah (PW) Gerakan…

Read More...

Pasar Lau Cih Kondusif, Pedagang Minta Stop Fitnah Pungli

Foto : Pedagang Pasar Induk Lau Cih Sepindonesia.com  | MEDAN –  Kabar mengenai dugaan adanya pungutan liar (pungli) di Pasar…

Read More...

Polres Batu Bara Musnahkan Barang Bukti Narkoba 

Foto : Bupati Batu Bara, Wakil Bupati, Kapolres Batu Bara, Kajari Kab. Batu Bara, Kepala BNN, Wakapolres Batu Bara, dan…

Read More...

Sarimpunan Ritonga Ajak ASN Berperan Menurunkan Angka Stunting 

Foto : Asisten I Setdakab Drs. H. Sarimpunan Ritonga memimpin Apel Gabungan Kelompok I Aparatur Sipil Negara (ASN) di Lingkungan…

Read More...

Bupati dan Wakil Bupati Labuhanbatu Hadiri Musrembang dan RKPJ Provinsi Sumut

Foto : Bupati Labuhanbatu, dr Hj Maya Hasmita Sp.OG M.KM dan Wakil Bupati Labuhanbatu H. Jamri ST, mengikuti Musrembang RPJMD…

Read More...

MCI Rayakan Hari Jadi Ke 15 di Beach City International Stadium Ancol Jakarta

Foto : Perayaan Hari Jadi Millionaire Club Indonesia (MCI) di Beach City International Stadium, Ancol, Jakarta Utara, Minggu, (4/5/2025). Sepindonesia.com…

Read More...

Polres Batu Bara Laksanakan Program Sehat dan Bugar

Foto : Personil Polres Batu Bara melaksanakan program “Polres Batu Bara Sehat dan Bugar”  Sepindonesia.com | BATU BARA – Polres Batu…

Read More...