Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Batalyon 126/KC Melaksanakan Latihan Geladi Posko II TA. 2020

IMG_20201123_233204

Sepindonesia.com | BATUBARA- Batalyon 126/KC melaksanakan latihan Geladi Posko II TA. 2020 dalam melatih kesiap siagaan unsur pimpinan, staf dan Kompi Markas dalam menghadapi peperangan, kegiatan ini dilaksanakan selama 5 hari bertempat di Aula Mako Yonif 126/KC Sei Balai Kabupaten Batubara Sumatera Utara Senin (23/11/2020).

Gladi Posko II Yonif 126/KC di buka oleh Danrem 022/PT yang di Wakili Kasi Ter Korem 022/PT Letkol Inf Sultan Lubis dengan Tema “Yonif 126/KC Melaksanakan Operasi Pertempuran Melawan Insurjensi di Wilayah Kodam I/BB Dalam Rangka Menjaga Kedaulatan NKRI”.

Kasi Teritorial Korem 022/PT Letkol Inf Sultan Lubis menyampaikan bahwa dalam Latihan Gladi Posko II Yonif 126/KC agar dilaksanakan sesuai dengan Prosedur Latihan guna Memantapkan unsur Pimpinan dan Unsur Pelayan dimana yang dilaksanakan oleh Kompi Markas.

Kasi Teritorial Korem 022/PT juga melanjutkan gladi Posko ini adalah salah satu metode Geladi taktis dengan tujuan untuk melatihkan bagaimana unsur pimpinan dan staf serta Kompi Markas sebagai pelayan dalam melaksanakan prosedur hubungan kerja, sehingga terjalin kerja sama secara sistematis dan menuangkan mekanisme kerja masing-masing bagian, jelas Letkol Inf Sultan Lubis.

Latihan ini adalah tindakan militer yang terencana untuk merebut hati dan pikiran Masyarakat setempat yang kemudian dilanjutkan secara fisik mencari, mendekati dan menghancurkan insurjensi dengan aksi pertempuran lawan insurjensi yang dilakukan sesuai dengan keadaan di lapangan.

Danyonif 126/KC berpesan dan memberikan semangat kepada seluruh anggota sehingga dapat memantapkan mekanisme kerja satuan dan meningkatkan kemampuan unsur Komandan, staf dan pelayan khususnya Kompi markas agar dapat mengaplikasikan di medan sebenarnya, jelas Letkol Inf Sultan Lubis.(At/Red)

pt sep gambar

Kabaharkam Polri Bangga Dengan Penggunaan Produk Dalam Negeri

Sepindonesia.com – JAKARTA – Kepala Badan Pemelihara Keamanan (Kabaharkam) Polri, Komjen Pol Agus Andrianto, berkunjung ke PT Ridho Agung Mitra…

Read More...

Kodim 0604 Karawang Melaksanakan Kegiatan Komsos Dengan Komponen Bangsa Lain

Sepindonesia.com | KARAWANG – Komando Distrik Militer ( 0604 ) Karawang selenggarakan kegiatan Komsos ( Komunikasi Sosial ) dengan komponen…

Read More...

Tiga Pelaku Jambret Berhasil Dibekuk, Dua Dihadiahi Timah Panas

Sepindonesia.com | MEDAN –  Petugas Satreskrim Polrestabes Medan melumpuhkan dua dari tiga pelaku jambret yang meresahkan  masyarakat Kota Medan. Kedua…

Read More...

Ketua MPW PP Sumut Melaksanakan Rapat Konsolidasi Dengan PAC PP Kecamatan Pangkatan

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Ketua Majelis Pimpinan Wilaya (MPW) Pemuda Pancasila (PP) Sumatera Utara (Sumut) Kodrat Syah di dampingi oleh…

Read More...

Kapolres Labuhanbatu Memberikan Reward Dari Kapolri Kepada  Personil Polres Labuhanbatu

Sepindonesia.com LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan , SIK, MH memberikan reward kepada 10 personil Polres Labuhanbatu atas penangkapan…

Read More...

Kapolsek Kualuh Hulu Turunkan Personil Untuk Pengamanan Pelaksanaan Rapid Test

Sepindonesia.com | LABURA – Personel Polsek Kualuh Hulu mengamankan pelaksanaan rapid test bagi petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di…

Read More...

108 Orang PTPS Dilantik Oleh Ketua Panwaslu Kecamatan Banyusari

Selindonesia.com | KARAWANG – Peran Pengawas Tempat Pemungutan Suara ( PTPS) sangat besar dalam mewujudkan Pilkada yang berkualitas, berintegritas, bermartabat…

Read More...

Sepuluh Ribu Masyarakat Kecamatan Blanakan Subang Menerima BST Tahap 8

Sepindonesia.com | SUBANG – Sebanyak sepuluh ribu masyarakat Blanakan Kabupaten Subang yang terdampak covid-19 menerima Bantuan Sosial Tunai ( BST…

Read More...

ULB Gelar Podcast Debat Juru Bicara Paslon Bupati Labuhanbatu 2020

Sepindinesia.com | LABUHANBATU – Universitas Labuhanbatu (ULB) akan menggelar debat juru Bicara Paslon Bupati Labuhanbatu secara Online via Podcast Universitas…

Read More...